Minggu, 28 April 2024 | 13:24

PP MUHAMMADIYAH

Duet Anies- Muhaimin Siap Hadiri Uji Publik Capres-Cawapres PP Muhammadiyah
NEWS

Duet Anies- Muhaimin Siap Hadiri Uji Publik Capres-Cawapres PP Muhammadiyah

ASKARA - Pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) siap menghadiri uji publik calon presiden-calon wakil presiden yang diselenggarakan Pengurus Pusat (PP) Muhammad ...

PP Muhammadiyah Dukung DPD RI Teruskan Gagasan Koreksi Sistem Bernegara

ASKARA - Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Profesor Haedar Nashir meminta Ketua DPD RI untuk meneruskan gagasan agar bangsa dan negara ini kembali kepada Sistem Bern ...

Sosok Presiden dan Wakil Presiden Harus Miliki Visi Besar dan Funfamental untuk Negara

ASKARA - Menjelang hajat politik nasional 2024 ini, atmosfir kebangsaan terasa dinamis. Muhammadiyah sebagai organisasi masyarakat mempunyai concern pada persoalan-persoa ...

RSJI Klender Siap Rawat Pegawai BRIN Derita Psikosis dengan Gratis

ASKARA - Ketua PP Muhammadiyah, Prof Syafiq Mughni menyampaikan, Rumah Sakit Jiwa Islam Klender, milik Muhammadiyah di Jakarta, siap merawat dengan gratis pegawai BRIN (B ...

Nasihat Penting Muhammadiyah ke PKS: Jangan Sampai Persatuan dan Kesatuan Tercabik karena Pilpres 2024

ASKARA - Partai Keadilan Sosial (PKS) menyambangi Pengurus Pusat (PP) Muhammadiyah di Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (29/7).  Presiden PKS Ahmad Syaikhu mengatakan ...

Muhammadiyah Tetapkan Iduladha Jatuh Pada Sabtu 9 Juli 2022

ASKARA - Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah telah menetapkan 10 Zulhijah 1443 Hijriah atau Hari Raya Iduladha jatuh pada Hari Sabtu, 9 Juli 2022 mendatang. Ketetapan itu ...

Muhammadiyah Tetapkan Idulfitri Pada 2 Mei

ASKARA - Pengurus Pusat (PP) Muhammadiyah secara resmi menetapkan Hari Raya Idulfitri atau 1 Syawal 1443 Hijriah jatuh pada hari Senin (2/5).  Keputusan itu tertu ...

PP Muhammadiyah Belum Rencanakan Bangun Kantor Baru di IKN Nusantara, Ini Alasannya

ASKARA - Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah belum berencana membangun kantor di Ibu Kota Negara (IKN) baru Nusantara, di Kalimantan Timur. Sekretaris Umum PP Muhammadiya ...

Muhammadiyah Tetapkan Hari Idul Adha, Ini Tanggalnya

ASKARA - Hari Raya Idul Adha 2021 resmi ditetapkan Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah, pada 20 Juli 2021.  Penetapan itu diketahui melalui surat maklumat bernomor 0 ...

Soal Tuduhan Radikal kepada Din Syamsuddin, Tjahjo Kumolo: Maaf, Saya Tidak Perlu Berkomentar Lagi

ASKARA - Din Syamsuddin dilaporkan Gerakan Anti Radikalisme Alumni ITB (GAR ITB) ke Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) atas dugaan pelanggaran kode etik terkait isu radi ...

Cak Nanto Sudah Maafkan Abu Janda, tapi Tetap Berpedoman pada Hukum

ASKARA - Permadi Arya kerap disapa Abu Janda menyambangi Ketua Umum Pimpinan Pusat Pemuda Muhammadiyah, Sunanto atau Cak Nanto di kediamannya, Sabtu (6/2) kemarin. Abu Ja ...

Muhammadiyah Desak Presiden Bentuk Tim Independen Ungkap Kasus Laskar FPI

ASKARA - Pengurus Pusat Muhammadiyah mendorong Presiden Joko Widodo membentuk tim independen untuk mengungkap peristiwa penembakan anggota FPI.  Tim independen se ...

Muhammadiyah Sudah Dapat Naskah UU Cipta Kerja, Tapi Belum Ditandatangani Jokowi

ASKARA - Pemerintah melalui Mensesneg Pratikno telah menyerahkan naskah final Undang-undang Cipta Kerja (UU Ciptaker) setebal 1.187 halaman, pada 18 Oktober 2020 kepada P ...

PP Muhammadiyah Juga Minta Pilkada Serentak Ditunda

ASKARA - Setelah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), Pimpinan Pusat Muhammadiyah juga meminta pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2020 ditunda.  ...

Sekjen MUI Siap Mundur Dari Jabatannya, Kalau…

ASKARA - Sekjen Majelis Ulama Indonesia (MUI) Anwar Abbas mengkritik program dai atau penceramah bersertifikat Kementerian Agama. Dia menilai, program tersebut mendi ...